Senin, 12 Oktober 2020

ROAD SHOW SOSIALISASI RUMAH BELAJAR KE-3 BERSAMA GURU INOVATIF 365

Road show ke 3 hari Jumat, 02 Oktober 2020, SRB berbagi dengan guru inovatif. Kegiatan meeting menggunakan Teams 365. Kegiatan ini Saya live streaming kan karena sebagian peserta lupa password akun guru inovatif, dimoderatori oleh bapak Romli, S.Pd.K.Or  ketua MGMP PJOK SMA LAMPURA.

kegiatan dilaksanakan pada :

Hari/Tanggal : Jumat/02 Oktober 2020

Pukul : 13.30 - 15.30 WIB

Kegiatan menggunakan Microsoft Team


Gambar 1. Flyer kegiatan


Gambar 2. Peserta sosialisasi rumah belajar


Gambar 3. Saat saya menjelaskan kegiatan PembaTIK



Gambar 4. Saat saya menjelaskan fitur-fitur rumah belajar


Gambar 5. multimedia interaktif pada sumber belajar



Selai mengenalkan fitur-fitur portal rumah belajar, saya juga mengenalkan cara pembuatan aplikasi android terintegrasi rumah belajar.
Keren
sekejap langsung eksekusi dan hasilnya LUAARRRR BIASA👏👏👏👏👏👏


Gambar 6. Pembuatan aplikasi android terintegrasi rumah belajar


Gambar 7. aplikasi android karya peserta sosialisasi rumah belajar


Gambar 8. aplikasi android karya peserta sosialisasi rumah belajar

Untuk peserta yang hadir dalam virtual meeting ada 22 peserta dan mengikuti melalui live streaming youtube kurang lebih 50 peserta

Live streaming kegiatan sosialisasi rumah belajar dapat dilihat pada link youtube dibawah ini :


Untuk melihat dafatar hadir peserta silahkan klik di bawah ini :

Yuk kunjungi juga portal rumah belajar pada link/tautan berikut ini :
https://belajar.kemdikbud.go.id/


Tidak ada komentar:

Posting Komentar